Kaizen adalah sebuah filosofi dari Jepang yang artinya memfokuskan diri pada pengembangan dan penyempurnaan secara terus menerus atau berkesinambungan dalam perusahaan. Kaizen berasal dari Bahasa Jepang yaitu kai artinya perubahan dan zen artinya baik.
Untuk memberikan pemahaman dan penerapan kaizen WQA pada tanggal 11 Maret 2020 Mengadakan acara Workshop Kaizen Continuous Improvement.
Tema : Workshop Kaizen Continuous Improvement.
Tempat : Gedung Graha ISKA 165 Jakarta Pusat
Trainer : Mr. Muhammad Aristian
WQA Mengucapkan banyak terima kasih kepada para peserta yang sudah mengikuti Workshop ini. acara ini juga diselenggarakan secara online lewat aplikasi zoom meeting.
Download Materi Download Foto