Standar ISO 19011:2018 adalah panduan untuk melakukan audit disistem manajemen. Pedoman ini memberikan panduan yang sangat baik mengenai pemikiran berbasis risiko bagi program audit internal dan untuk auditor internal ketika […]
Penting bagi organisasi untuk memiliki sertifikat ISO 9001. Sertifikat ISO 9001 merupakan lambang pengakuan dari pihak luar yang kredibel dan independen bahwa organisasi sudah menjalankan persyaratan di ISO 9001. ISO […]
Persyaratan ISO 9001:2015 sudah mengadopsi sistem High Level Structure (HLS). Sehingga akan mudah untuk terintegrasi dengan sistem manajemen lainnya. HLS adalah bagian dari arahan ISO / IEC yang mengatur bagaimana […]
Dalam persyaratan ISO 9001:2015 ada perubahan istilah untuk dokumentasi. Di persyaratan terbaru ini tidak lagi menggunakan istilah manual, prosedur, instruksi kerja dan form, semua nya diganti dengan istilah informasi yang […]
Dalam penerapan ISO 9001: 2015 diperlukan beberapa dokumen persyaratan yang wajib dimiliki atau dibuat oleh perusahaan sebagai persyaratan proses audit. Berikut adalah daftar dokumen yang harus ada atau wajib untuk […]
ISO 9001 merupakan persyaratan untuk sistem manajemen mutu. Persyaratan ini digunakan oleh organisasi untuk : a) Menunjukkan kemampuan secara konsisten menyediakan produk dan layanan yang memenuhi persyaratan pelanggan dan persyaratan […]
Persyaratan baru dalam ISO 9001 adalah “Risk Base Thinking”. Pemikiran berdasarkan resiko ini harus dilakukan pro aktif dari awal, sehingga bukan bersifat reaktif setelah ada masalah. Dan ini harus melibatkan […]
Kepuasan merupakan fungsi dari harapan dan kinerja yang dirasakan. Jika kinerja produk atau jasa lebih rendah dari yang diharapkan, konsumen akan merasa tidak puas. Jika kinerja produk atau jasa sesuai […]
Persyaratan Perencanaan Perubahan(planning of change) merupakan persyaratan yang ada di ISO 9001:2015 (Klausul 6.3). Di beberapa standar ISO lainnya tidak memiliki klausul ini. Meskipun demikian, dalam sistem manajemen apa pun, […]
Menetapkan tujuan dan perencanaan Organisasi – Perencanaan adalah keterampilan kunci untuk setiap manajer dan dimulai dengan memiliki pemahaman yang baik tentang tujuan organisasi. Ini melibatkan pembentukan strategi untuk mencapai tujuan […]